No. Sumber Jenis Koleksi / Prodi keterangan
111.JATISI (Jurnal Teknik Informatika dan Sistem Informasi)Teknik InformatikaJurnal JATISI adalah jurnal nasional berbahasa Indonesia yang dikelola oleh Bagian Penelitian dan Pengabdian kepada Masyarakat (LPPM) STMIK Global Informatika MDP. [BY CC NA]
112.Siklus: Jurnal Teknik SipilTEKNIKMerupakan wadah penyebaran informasi yang dibutuhkan di bidang Teknik Sipil. [CC BY]
113.Jurnal Teknik Pengairan: Journal Of Water Resources EngineeringTEKNIKJurnal ini akan membahas topik-topik berikut: Sistem Informasi Sumber Daya Air, Konservasi Sumber Daya Air, Pemanfaatan dan Efisiensi Sumber Daya Air, Perencanaan Rekayasa Struktur Air, Pengetahuan Dasar Teknik Sumber Daya Air. [CC BY]
114.Protek : Jurnal Ilmiah Teknik ElektroTeknik ElektroMerupakan wadah ilmiah untuk menyebarluaskan hasil-hasil penelitian dan kajian analisis yang berkaitan dengan bidang keilmuan sistem tenaga listrik, teknik kendali, telekomunikasi, elektronika, dan teknologi informasi. [CC BY]
115. J@Ti Undip: Jurnal Teknik IndustriTeknik IndustriJurnal Teknik Industri adalah jurnal penting dalam pengembangan ilmu pengetahuan bidang teknik industri [BY CC NA]
116.Jurnal Teknik KimiaTeknik KimiaJurnal nasional, menyediakan forum penerbitan artikel penelitian dari eksperimen, tinjauan pustaka, dan kerja lapangan di bidang teknik kimia [CC BY]
117.Jurnal Teknik InformatikaTeknik InformatikaJurnal Teknik Informatika (JUTIF) adalah jurnal di bidang Informatika, Sistem Informasi dan Ilmu Komputer yang luas, yang meliputi rekayasa perangkat lunak, pengembangan sistem informasi, sistem komputer, jaringan komputer, algoritma dan komputasi, dan dampak sosial dari teknologi informasi dan telekomunikasi. [CC BY]
118.Jurnal ELTIKOM : Jurnal Teknik Elektro, Teknologi Informasi dan KomputerTEKNIKJurnal ELTIKOM : merupakan jurnal diterbitkan oleh p3m politeknik negeri banjarmasin. yang berisikan berbagai bidang seperti jurnal teknik elektro, teknik elektronika, teknik telekomunikasi, teknik komputer, teknologi informasi. [CC BY]
119.Jurnal INTECH Teknik Industri Universitas Serang RayaTeknik IndustriJurnal ini bertujuan untuk mempublikasikan hasil penelitian di bidang Teknik Industri yang meliputi Riset Operasi, Sistem Manufaktur, Manajemen Industri, Ergonomi dan Sistem Kerja, Logistik dan Manajemen Rantai Pasokan, serta kajian ilmiah lainnya sesuai dengan bidang Teknik Industri. [CC BY]
120.Jurnal Rona Teknik PertanianTEKNIKBerisikan artikel penelitian dan ulasan dalam teknik yang diterapkan untuk pertanian dan biosistem termasuk mesin pertanian, teknik tanah dan air [CC BY]