No. Sumber Jenis Koleksi / Prodi keterangan
1.Smithsonian Open AccessImageMenyediakan gambar, foto dan desain yang dapat diakses secara legal dan terbuka.
2.PixabayImageWebsite yang menyediakan akses legal dan gratis untuk koleksi foto, ilustrasi, musik dan video yang tersedia.
3.Old Book IllustrationsImageWebsite yang menyediakan gambar ilustrasi zaman dahulu yang bisa diakses secara legal dan gratis. Selain itu, tersedia juga artikel atau sinopsis gambar ilustrasi. (CC BY-NC-SA 4.0)
4.Unsplash ImagePortal yang menyediakan gambar dan foto yang bisa diakses secara terbuka dan bebas. Foto dan gambar tersedia dalam beberapa subjek keilmuan yang bisa didownload secara legal dan gratis.
5.Creative CommonsImageImages, Attribution will depend on source.
6. CanvaImageGraphic Design platform
7.OasisImageBuku teks, Interaktif, dan Berbagai bahan untuk dimasukkan ke dalam kursus Anda
8.AutoDrawImageCreate images/Drawings Gambar dibuat dengan AutoDraw, proyek Google sumber terbuka. (CC-BY)
9.Culturally Authentic Pictorial Lexicon, CAPLImagesumber gambar otentik untuk pembelajaran bahasa. Semua gambar yang ditemukan di situs ini dilisensikan di bawah Lisensi Creative Commons 3.0 US.
10.Pexels ImageKumpulan foto stok gratis tanpa batasan hak cipta (CC0)